Saat itu adalah hari Natal dan bangsa Catian memutuskan untuk menyiapkan hadiah istimewa bagi umat manusia, sementara Kuune, kapten kapal induk Catian berkunjung ke rumah Kio. Namun, perayaan tersebut terganggu ketika Dogisia melancarkan serangan terhadap mereka.